Tuhan...cinta itu seperti apa???
Tuhan....aku ingin bertanya, cinta itu seperti apa??
Mungkinkah seperti air yang terus mengalir
atau cahaya yang terus bersinar
Meski terkadang tak teranggap
Cinta itu seperti lilin kah..???
Yang menerangi meski tak dihargai
atau seperti embun pagi
yang selalu menyapa daun dan rumput setiap pagi
Aku tak pernah memahami secara mendalam tentang cinta
Karena yang ku tahu, cinta itu tak selamanya menyenangkan
Semua perlakuan bisa mengatas namakan cinta
Lalu bagaimana aku membedakannya..??
Tuhan...aku tak pernah memimpikan hal yang sempurna
Aku hanya ingin tanganMu lah yang membuat semuanya indah
Biarlah takdirMu yang berlaku atas hidupku
Dan cintaMu lah yang akan selalu mendampingi
Yang aku pahami akan cinta adalah keikhlasan
Dari seseorang aku belajar mencinta tanpa dicinta
Namun sungguh itu indah
Setidaknya aku yang memberi meski tak menerima
Aku yakin Engkau tak kan salah memilihkan
Pelukan hangat akan segera aku dapatkan
sosok itu akan segera datang dan berjanji satu hal
Membuatku bahagia dengan kesederhanaan cinta yang dimilikinya
Mungkinkah seperti air yang terus mengalir
atau cahaya yang terus bersinar
Meski terkadang tak teranggap
Cinta itu seperti lilin kah..???
Yang menerangi meski tak dihargai
atau seperti embun pagi
yang selalu menyapa daun dan rumput setiap pagi
Aku tak pernah memahami secara mendalam tentang cinta
Karena yang ku tahu, cinta itu tak selamanya menyenangkan
Semua perlakuan bisa mengatas namakan cinta
Lalu bagaimana aku membedakannya..??
Tuhan...aku tak pernah memimpikan hal yang sempurna
Aku hanya ingin tanganMu lah yang membuat semuanya indah
Biarlah takdirMu yang berlaku atas hidupku
Dan cintaMu lah yang akan selalu mendampingi
Yang aku pahami akan cinta adalah keikhlasan
Dari seseorang aku belajar mencinta tanpa dicinta
Namun sungguh itu indah
Setidaknya aku yang memberi meski tak menerima
Aku yakin Engkau tak kan salah memilihkan
Pelukan hangat akan segera aku dapatkan
sosok itu akan segera datang dan berjanji satu hal
Membuatku bahagia dengan kesederhanaan cinta yang dimilikinya
Comments
Post a Comment